Jadwal Gladi Resik UNBK SMP/MTs SMA/MA SMK/MAK Tahun Pelajaran 2019-2020
Tujuan Gladi Bersih UNBK 2019/2020 :
- Untuk memastikan :
- Aplikasi sudah dapat berjalan dengan baik.
- Infrastruktur di pusat dan di sekolah sudah siap dan berfungsi dengan baik.
- Tim Pelaksana Pusat, Helpdesk, Proktor dan Panitia sudah memahami tugas dan tanggung jawabnya.
- Data infrastruktur (jaringan internet, server, client) sudah tercatat dengan benar.
- Data Peserta (Biodata, mata ujian dan penempatan server) sudah tercatat dengan lengkap dan benar.
- Tidak untuk persiapan / latihan materi ujian.
- Memperkenalkan bentuk soal Asesmen Kompetensi Minimum (AKM) kepada siswa.
- Memperkenalkan bentuk soal AKM kepada guru semua mata pelajaran, bukan hanya guru mata pelajaran yang di UN kan).
Berikut ini Jadwal Gladi Resik UNBK SMP/MTS SMA/MA SMK/MAK Tahun 2020
Mata Ujian Gladi Bersih UNBK 2019/2020
SMK :
- Senin, 17 Februari 2020 Mapel Bahasa Inggris
- Selasa, 18 Februari 2020 Mapel Kompetensi Keahlian (45 Menit) dan AKM (45 Menit) serta Angket (30 Menit)
- Rabu, 19 Februari 2020 Pengenalan soal AKM kepada Guru.
SMA / MA :
- Senin, 24 Februari 2020 Mapel Bahasa Inggris
- Selasa, 25 Februari 2020 Mapel Pilihan (45 Menit) dan AKM (45 Menit) serta Angket (30 Menit)
- Rabu, 26 Februari 2020 Pengenalan soal AKM kepada Guru.
SMP/MTs
- Senin, 2 Maret 2020 Mapel Bahasa Inggris
- Selasa, 3 Maret 2020 Mapel Matematika (45 Menit) dan AKM (45 Menit) serta Angket (30 Menit)
- Rabu, 4 Maret 2020 Pengenalan soal AKM kepada Guru.
Paket C :
- Minggu, 23 Februari 2020 Mata Uji Pilihan
- Senin, 24 Februari 2020 Mapel Bahasa Inggris
Paket B :
- Minggu, 1 Maret 2020 Mapel Matematika
- Senin, 2 Maret 2020 Mapel Bahasa Inggris
Jadwal Sesi Gladi Bersih UNBK 2019/2020
- Sesi I : 07.30 - 09.30
- Sesi II : 10.30 - 12.30
- Sesi III : 14.00 - 16.00
Demikian artikel yang bisa Guru Madrasah bagikan. Semoga bermanfaat dan terima kasih
×
BACA DULU!
Mohon maaf jika ada pembatasan akses beberapa file google drive di web ini, dan saat ini kami belum bisa memberikan aksesnya. Terima kasih atas kunjungannya di blog Guru Madrasah.
Mohon maaf jika ada pembatasan akses beberapa file google drive di web ini, dan saat ini kami belum bisa memberikan aksesnya. Terima kasih atas kunjungannya di blog Guru Madrasah.
Tags: Ujian NasionalUNBK
image quote pre code